CUSTOMER FOCUS

..................................

Pentingnya BRANDING sebagai media "GAMBAR DIRI" perusahan

Jumat, Agustus 23, 2013 | , , , , , ,

Pentingnya BRANDING sebagai media "GAMBAR DIRI" perusahan Menciptakan identitas atau ciri khas sebuah toko dikenal dengan sebutan branding. Branding mencakup kesan, citra, dan identitas seperti apa yang ingin dibangun pemilik bisnis di benak para konsumennya. Dalam bisnis online, strategi branding yang dilakukan penjual menentukan popularitas toko online dan merek bisnis yang dimilikinya. Oleh karena itu, penting bagi penjual...
Read More

Asupan Sehat di tempat kerja

Kamis, Agustus 22, 2013 | , , , , ,

Menjaga pola hidup sehat memang sangat sulit dilakukan apalagi di kota besar, dimana banyak sekali makanan dan cemilan yang kurang sehat untuk tubuh kita. Penyakit seperti serangan jantung, darah tinggi, diabetes, stroke, dan lain -lain sering menghantui masyarakat di perkotaan, hal ini disebabkan karena gaya hidup masyarakat di perkotaan yang kurang baik terutama ditempat kerja. Bagi para profesional seperti Anda, sebagian besar waktu...
Read More

Mau mulai Usaha Atau bisnis

Kamis, Agustus 08, 2013 | , , , , , , ,

Mau mulai Usaha Atau bisnis ? Ini Tips nya: Inilah 13 step sakti menjadi wirausaha Menjadi wirausaha dan memulai bisnis sendiri adalah impian banyak orang. Sayangnya, banyak yang bingung harus mulai dari mana. Bingung juga harus bisnis apa, dan kapan sebaiknya memulai bisnis yang paling tepat. Ribuan pertanyaaan berkelebat di benak, yang aslinya sih, bukan pertanyaan, tapi keragu-raguan. Pertanyaan-pertanyaan itu seperti: bisnis apa yang...
Read More

Kiat Dahsyat Mengelola Bisnis Sembako

Selasa, Agustus 06, 2013 | , , , , , , ,

Bisnis sembako merupakan sebuah usaha alternatif yang banyak diminati oleh berbagai kalangan, mulai dari yang bermodal kecil hingga modal besar. Agar sukses atau minimal dapat menghasilkan pemasukan tetap maka dibutuhkan kreatifitas agar produk yang ditawarkan berbeda dengan yang lain. Berikut ini ada beberapa tips yang mungkin dapat diterapkan bagi Anda yang sedang merintis atau yang mulai mengembangkan...
Read More

Pages (10)123456 Next